- Sudahkan saya melakukan sesuatu hari ini yang bisa membuat hidupku berarti?
- Apa prioritas utama dalam hidup saya?
- Apa yang membuat saya bahagia?
- Apakah saya menikmati hidup ataukah dihantui ketakutan masa depan?
- Bagaimana jika saya meninggal esok hari?
- Apakah saya sungguh-sungguh mencintai diri saya sendiri?
- Apa yang paling berharga dalam hidup?
- Apakah kamu merasa sudah tua?
- Apa semua yang kamu lakukan sampai sekarang bisa membalas jasa orang tuamu?
- Apakah kamu meyakini adanya Tuhan?
Friday, November 10, 2017
10 PERTANYAAN TERPENTING DALAM HIDUP
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment
Say anything you want to say. Thanks anyway.